TOXIC PEOPLE IN YOUR LIFE
Pernah suatu masa saya punya teman kerja yang selalu membuat saya uring-uringan jika bertemu dengannya. Kebetulan jabatannya lebih tinggi dari saya, meski ia bukan atasan langsung saya. Seusai berbicara dengan dia, saya selalu merasa bodoh, tak berguna, remeh, pokoknya seluruh eksistensi saya hancur. Padahal saya tidak bego-bego amat sih. Wong saya ini juga lulusan salah satu perguruan tinggi ternama di Jawa dan di luar Indonesia. Solusinya waktu itu,